Arsenal Akan Merekrut Winger Real Madrid?

The Gunners sepertinya akan merekrut pemain barisan depan, Arsenal, dikabarkan sangat tertarik untuk menghadirkan pemain winger Real Madrid yakni Vinicius Junior.

Media Spanyol, Fichajes, telah menyampaikan ketertarikan The Gunners kepada pemain asal Brasil tersebut, di posisi sayap serangan, The Gunners telah mempunyai beberapa pemain bagus.

Gabriel Martinelli, Nicolas Pepe, Bukayo Saka, hingga Pierre-Emerick Aubameyang sebagai barisan pemain yang dapat bermain di posisi sayap penyerang.

Penampilan lini depan The Gunners di musim lalu memang kurang memuaskan, ketika di Liga Inggris, kru didikan Mikel Arteta tersebut telah mengumpulkan lima puluh lima gol, sedangkan Alexandre Lazazette yang telah menjadi pemain unggul dengan menyumbang tiga belas gol untuk klub The Gunners.

Vinicius Junior yang sangat dipercayai akan bisa membuat klub The Gunners bermain lebih bagus lagi, dari pada musim yang lalu, Vinicius Junior. sudah menciptakan enam gol di dalam empat puluh sembilan pertandingan di semua kompetisi.

Kemampuan yang besar Vinicius Junior telah diprediksi semenjak Vinicius Junior masih remaja, dan Vinicius Junior sampai disebut sebagai New Neymar, bahkan dia bermain sangat agresif dan sangat lincah.

Sebab julukkan tersebut, klub Real Madrid juga telah merelakan dengan menembus mahal Vinicius Junior dari klub Flamengo pada bulan Mei 2017, dengan harga transfer Vinicius Junior sebesar empat puluh enam juta euro.

Vinicius Junior yang masih belum mempenuhi ekspektasi besar di klub Real Madrid, buktinya, Vinicus Junior baru menciptakan lima belas gol di dalam seratus delapan belas pertandingan, kestabilan sebagai masalah yang sangat berat dialami oleh Vinicius Junior, oleh sebab itu, dia masih belum bisa konsistensi disetiap pertandingan.

Selama bergabung ke klub Real Madrid, Vinicius Junior telah menyumbang tiga piala, Piala Super Spanyol 2019/2020, Gelar juara LaLiga 2019/2020, serta Piala Dunia antar klub 2018 sebagai deretannya.

Di bursa transfer pada musim panas ini, The Gunners telah menghadirkan seorang pemain, pemain bek yang berasal dari Portugal yakni Nuno Tavarez, yang telah dihadirkan oleh klub London Utara tersebut.

Pemain Hebat Yang Sudah Arsene Wenger Persembahkan Untuk Arsenal

Arsenal yang dulunya menjadi klub yang sangat mengalami peningkatan dimana sejak dilatih oleh Arsene Wenger dalam 22 tahun itu sudah memenangkan tiga trofi Premier League dan tujuh piala FA. Memang sekarang tidak lagi terlalu kelihatan kesuksesan karena sudah mengalami banyak pergantian pelatih baru yang menggantikan sosok Wenger dan terakhir ini sedang dilatih oleh Mike Arteta yang dulunya seorang pemain yang dilatih oleh Arsene Wenger menjadi pemain yang berada salah satu kesuksesan mereka dalam mendapatkan penghargaan. Apalagi sang pelatih sering disebut sebagai yang terbaik dalam melahirkan atau mendatangkan pemain hebat dan menjadi bagian dari sejarah klub The Gunners. Berikut nama pemain yang direkrut dan menjadi kerja sama dengan baik antara pemain dan pelatih saat masih berada di Arsenal.

1. Thierry Henry
Merupakan pemain yang didatangkan dari Juventus itu memang sangat menguntungkan dimana dirinya bermain di Serie A tidak mengalami perubahan dan perkembangan itu sebabnya Wenger membelinya dan memberikan kepercayaan penuh yang memaksa sang pemain asal Perancis itu dari bermain diposisi sayap menjadi penyerang tengah dan tentunya dirinya sudah memberikan 228 gol dan banyak gelar juara kepada The Gunners. Itu sebabnya namanya memang sudah menjadi sejarah klub yang akan dikenang bagi para fans.

2. Laurent Koscielny
Merupakan pemain yang didatangkan dari perancis itu memang pada awalnya semua fans meragukan kemampuannya sebab belum memperlihatkan gaya permainannya yang solid dibarisan pertahanan. Wenger yang memang selalu memberikan kepercayaan dan pastinya hasilnya sangat memuaskan soalnya bek tengah itu selalu menjadi bagian penting dari tahun 2010 dan sudah memberikan semua kemampuan terbaiknya diatas lapangan dalam setiap pertandingan yang dilakukan Arsenal.

3. Cesc Fabregas
Merupakan pemain yang didatangkan Wenger pada tahun 2003 dari Barcelona itu memang melihat potensi besar ada pada dirinya menjadi gelandang tengah itu langsung bisa memainkan peran untuk memulai mengatur jalanya permainan Arsenal. Pemain muda ini juga sempat mendapatkan kepercayaan menjadi kapten selama tiga musim sebelum memutuskan untuk bermain diklub impiannya sejak kecil Barcelona dengan harga cukup tinggi. Tentu pelatih membiarkannya pergi karena memang keputusan yang diambil sudah bulat dan benar.